Rabu, 19 Juni 2024
Bertempat di Ruang rapat Perbekel Desa Apuan, yang di buka Oleh Ketua PPS Desa Apuan I Made Sudiana, dan di hadiri Komisioner KPU Bangli, PPK Kecamatan Susut, Panwaslu Kecamatan Susut, Perbekel, Perangkat Desa, Babinsa dan Bimas Desa Apuan, Kelihan Dinas, Dan Tokoh Masyarakat Desa Apuan.
Acara :
1. Pembukaan
2. sambutan Perbekel
3. acara sosialisasi
4. penutup
Sambutan Skretaris Desa Apuan, I Wayan Miarta, dibuka Dengan Omswastyatu, mewakili Perbekel Desa Apuan, Menekankan bahwa kegiatan Pemilihan ...